Sabtu, 13 November 2010

TROUBLESHOOTING PADA KEYBOARD

Fungsi : memasukkan data secara langsung pada bagian proses

Masalah yang sering terjadi :

  - Muncul pesan “keyboard error or no keyboard” .Pesan ini tampil saat computer start karena pada proses POST, computer memeriksa seluruh perangkat yang ada. Beberapa kemungkinan yang menyebabkan timbulnya masalah ini, yaitu :
·         Keyboard belum terpasang dengan benar pada konektornya.
-  Solusi :coba periksa dan betulkan kembali konektornya.
·         Salah satu kabel keyboard ada yang putus.
-  Solusi :coba menggunakan keyboard lain.
·         Salah satu atau beberapa tombol keyboard ada yang tertekan pada saat proses POST berlangsung, biasanya diikut bunyi bip pendek yang terus-menerus.
-  Solusi :periksa tombol keyboard.
·         Kemungkinan lain adalah kerusakan pada rangkaian kontrolel keyboard pada mainboard.
      - Solusi :coba dahulu dengan menggunakan keyboard yang normal, jika masih bermasalah dapat dipastikan kontrolel keyboard pada mainboard yang mengalami kerusakan.

-  Ketikan rangkap (respon keyboard terlalu cepat)
· Keyboard yang terlalu peka atau terlalu cepat merespon penekanan tombol akan menghasilkan cetakan  rangkap (berulang), misalnya a menjadiaa awal atupun hanya menyentuh tombol a satu kali masalah ini sering terjadi akibat keyboard sudah lemah atau kotor.
-  Solusi : membersihkan bagian dalam keyboard
·         Satup rate pada BIOS yang terlalu pendek.
-  Siolusi : mengatur ulang setting pada setup BIOS dengant ypematic rate yang lebih panjang atau set ke defaultnya.
 
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar